PENGARUH BEBAN PAJAK, KOMPENSASI MANAJEMEN DAN STRUKTUR KEPEMILIKAN TERHADAP MANAJEMEN LABA (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Barang Konsumsi Sub Sektor Makanan dan Minuman yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2016-2018)

Kartika, Sihombing and Krisnando, Krisnando (2020) PENGARUH BEBAN PAJAK, KOMPENSASI MANAJEMEN DAN STRUKTUR KEPEMILIKAN TERHADAP MANAJEMEN LABA (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Barang Konsumsi Sub Sektor Makanan dan Minuman yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2016-2018). PENGARUH BEBAN PAJAK, KOMPENSASI MANAJEMEN DAN STRUKTUR KEPEMILIKAN TERHADAP MANAJEMEN LABA (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Barang Konsumsi Sub Sektor Makanan dan Minuman yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2016-2018). (Unpublished)

[img] Text (ARTIKEL BAHASA INDONESIA)
11150000457_Artikel Indonesia_2020.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (1MB)
[img] Text (ARTIKEL BAHASA INGGRIS)
11150000457_Artikel Inggris_2020.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (818kB)

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan menguji apakah Pengaruh Beban Pajak, Kompensasi Manajemen Dan Struktus Kepemilikan terhadap Manajemen Laba. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian asosiatif pendekatan kuantitatif, yang dihitung dengan menggunakan metode aplikasi olah data Software statistic eviews 10. Populasi dari penelitian ini adalah adalah perusahaan sub sektor makanan dan minuman yang go public dan sudah terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Sampel yang ditentukan berdasarkan metode purposive sampling, dengan jumlah sampel sebanyak 15 perusahaan manufaktur. Data yang digunakan dalam penelitian ini berupa data sekunder. Teknik pengumpulan ndata menggunakan metoda dokumenrasi melalui situs resmu : www.idx.co.id pengujian hipotesis menggunakan uji t dan uji f. Hasil penelitian membuktikan bahwa (1) Beban pajak yang diproksikan dengan logaritma natural beban pajak tidak berpengaruh secara parsial terhadap manajemen laba (2) Kompensasi manajerial yang diproksikan dengan return on assets berpengaruh secara parsial terhadap manajemen laba (3) Struktur kepemilikan yang diproksikan dengan kepemilikan institusional berpengaruh secara parsial terhadap manajemen laba (4) Beban pajak, kompensasi manajerial, struktur kepemilikan berpengaruh secara simultan terhadap manajemen laba. Kata Kunci : Beban Pajak, Kompensasi Manajemen, Struktur Kepemilikan dan Manajemen Laba

Item Type: Article
Subjects: Akuntansi > Akuntansi Keuangan
Depositing User: Users 423 not found.
Date Deposited: 14 Jan 2021 12:16
Last Modified: 14 Jan 2021 12:16
URI: http://repository.stei.ac.id/id/eprint/3153

Actions (login required)

View Item View Item