PENGARUH PROFITABILITAS, LIKUIDITAS, DAN LEVERAGE TERHADAP KEBIJAKAN DIVIDEN (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2012-2016)

Muhamad, Edi Nur (2018) PENGARUH PROFITABILITAS, LIKUIDITAS, DAN LEVERAGE TERHADAP KEBIJAKAN DIVIDEN (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2012-2016). Skripsi thesis, Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia (STEI) Jakarta.

[img] Text (COVER + ABSTRAK)
COVER.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (1MB)
[img] Text (BAB 1)
BAB 1.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (166kB)
[img] Text (BAB 2)
BAB 2.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (289kB)
[img] Text (BAB 3)
BAB 3.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (197kB)
[img] Text (BAB 4)
BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (283kB)
[img] Text (BAB 5)
BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (88kB)

Abstract

Kebijakan dividen suatu perusahaan sangat mempengaruhi keputusan investor dalam berinvestasi, investor akan menanamkan modalnya kepada perusahaan yang dapat memberikan dividen yang tinggi, sehingga investor memerlukan informasi berupa laporan kinerja perusahaan dengan menganalisa menggunakan alat hitung berupa rasio keuangan. Rasio yang digunakan untuk menganalisis kinerja perusahaan adalah rasio profitabilitas, likuiditas, dan leverage. Ketiga rasio tersebut termasuk dalam faktor faktor yang dapat mempengaruhi kebijakan dividen suatu perusahaan. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh profitabilitas, likuiditas, dan leverage terhadap kebijakan dividen perusahaan. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2012 - 2016. Jumlah perusahaan yang diteliti sebanyak 27 perusahaan, sebanyak 135 sampel. Data yang digunakan berupa data sekunder yang didapatkan dari Annual Report dan Audited Financial Statements. Teknik Analisa data yang digunakan untuk menguji hipotesis adalah dengan menggunakan teknik analisis linier regresi berganda. Hasil penelitian menunjukan bahwa profitabilitas tidak berpengaruh signifikan terhadap kebijakan dividen, likuiditas tidak berpengaruh signifikan terhadap kebijakan dividen, dan leverage berpengaruh negatif signifikan terhadap kebijakan dividen. Kata Kunci : Profitabilitas, Likudititas, Leverage dan Kebijakan Dividen Dividend policy in a company mostly affect investor’s decisions in investing their money. These investors will invest their capital to the company which will give them the highest dividend, because of this fact that investors need information in the form of company performance reports by analyzing company’s financial ratios. The ratios used to analyzed company performance are profitability, liquidity, and leverage ratios. These three ratios are the major factors that may affect company’s dividend policy. This study aims to examine the effect of profitability, likuidity and leverage on corporate dividen policy. The population used in this study is a manufacturing company listed on the Indonesia Stock Exchange period 2012 - 2016. The number of companies studied by 27 companie, as many as 135 samples. Data used in the form of secondary data obtained from Annual Report and Audited Financial Statements. Data analysis techniques used to test the hypothesis is to use linear regression analysis of multiple regression. The result of the research shows that profitability did not significantly affect the dividend policy, liquidity had no significant effect on dividend policy and Leverage had a significant negatif effect on dividend Policy. Keywords: Profitability, Likuidity, Leverage and Dividend Policy

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsNIDNEmail
Thesis advisorZulfiati, LiesUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Subjects: Akuntansi > Akuntansi Keuangan
Divisions: S1 Akuntansi
Depositing User: Ridho Adi Nugroho
Date Deposited: 13 Jan 2022 02:35
Last Modified: 13 Jan 2022 02:35
URI: http://repository.stei.ac.id/id/eprint/6810

Actions (login required)

View Item View Item