ESTY, ESTY (2018) PENGARUH PENGHINDARAN PAJAK TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL SEBAGAI VARIABEL MODERASI PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2014-2016. Skripsi thesis, Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia (STEI) Jakarta.
Text (COVER + ABSTRAK)
COVER.pdf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial. Download (1MB) |
|
Text (BAB 1)
BAB 1.pdf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial. Download (286kB) |
|
Text (BAB 2)
BAB 2.pdf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial. Download (473kB) |
|
Text (BAB 3)
BAB 3.pdf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial. Download (690kB) |
|
Text (BAB 4)
BAB 4.pdf Restricted to Repository staff only Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial. Download (367kB) |
|
Text (BAB 5)
BAB 5.pdf Restricted to Repository staff only Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial. Download (168kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji apakah pengaruh penghindaran pajak terhadap nilai perusahaan dengan kepemilikan institusional sebagai variabel moderasi pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2014-2016. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif, yang diukur dengan menggunakan metoda berbasis regresi linier data panel dengan EVIEWS 9. Populasi dari penelitian ini adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2014 sampai dengan tahun 2016. Sampel ditentukan berdasarkan metode purpose sampling, dengan jumlah sampel sebanyak 37 perusahaan manufaktur sehingga total observasi dalam penelitian ini sebanyak 111 observasi. Data yang digunakan dalam penelitian ini berupa data sekunder. Teknik pengumpulan data menggunakan metoda dokumentasi melalui situs resmi IDX: www.idx.co.id pengujian hipotesis dengan menggunakan uji t. Hasil penelitian membuktikan bahwa (1) Penghindaran Pajak berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI periode 2014-2016, (2) Kepemilikan Institusional tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI periode 2014-2016, (3) Kepemilikan Institusional dapat memoderasi hubungan antara penghindaran pajak terhadap nilai perusahaan pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI periode 2014-2016. Kata Kunci : Penghindaran Pajak, Kepemilikan Institusional, dan Nilai Perusahaan This study is aimed to test the effect of tax avoidance on the firm value with institutional ownership as the moderating variable in manufacturing companies that listed in Indonesian Stock Exchange (IDX) from 2014 to 2016 . This research uses quantitative approach, which is measured using panel data regression analysis using software Eviews version 9. Sample was determined by purposive sampling method, and get 37 manufacturing companies. So, total observation in this research are 111 observation. The data used in this study are secondary data. Data was collected by Indonesian Stock Exchange (IDX) official website: www.idx.co.id. Hypothesis testing are using t test. The result are (1) Tax Avoidance has significantly effect to Firm Value in manufacturing companies that listed in Indonesian Stock Exchange (IDX) from 2014 to 2016. (2) Institutional Ownership has no significantly effect to Firm Value in manufacturing companies that listed in Indonesian Stock Exchange (IDX) from 2014 to 2016. (3) Institutional Ownership as moderating variabel able to modertae the relationship between Tax Avoidance and The Firm Value in manufacturing companies that listed in Indonesian Stock Exchange (IDX) from 2014 to 2016. Keywords : Tax Avoidance, Firm Value, and Institutional Ownership
Item Type: | Thesis (Skripsi) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||||
Subjects: | Akuntansi > Perpajakan | ||||||||
Divisions: | S1 Akuntansi | ||||||||
Depositing User: | Ridho Adi Nugroho | ||||||||
Date Deposited: | 22 Mar 2022 07:59 | ||||||||
Last Modified: | 22 Mar 2022 07:59 | ||||||||
URI: | http://repository.stei.ac.id/id/eprint/7392 |
Actions (login required)
View Item |