PENGARUH PROFITABILITAS DAN GOOD CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY SEBAGAI VARIABEL MODERASI (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Subsektor Makanan dan Minuman yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2015-2019)

IRFAN ADIMA, AHMAD UROD (2021) PENGARUH PROFITABILITAS DAN GOOD CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY SEBAGAI VARIABEL MODERASI (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Subsektor Makanan dan Minuman yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2015-2019). Skripsi thesis, SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI INDONESIA JAKARTA.

[img] Text (COVER DAN ABSTRAK)
cover dan abstrak.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (409kB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (91kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (211kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (229kB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (245kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (37kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR REFERENSI)
DAFTAR REFERENSI.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (129kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (301kB)

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Profitabilitas, dan Good Corporate Governance terhadap Nilai Perusahaan dengan Corporate Social Responsibility sebagai variabel moderasi pada perusahaan manufaktur sub sektor makanan dan minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2015-2019. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif, dengan analisis data panel dan liniear berganda dengan Eviews versi 10. Populasi pada penelitian ini adalah perusahaan manufaktur sub sektor makanan dan minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2015-2019. Sampel penelitian sebanyak 9 perusahaan yang diperoleh dengan teknik purposive sampling, sehingga total observasi data, penelitian ini sebanyak 45 observasi. Data yang digunakan dalam penelitian ini merupakan data sekunder. Hasil penelitian menunjukkan bahwa profitabilitas secara parsial berpengaruh terhadap nilai perusahaan. Good Corporate Governance secara parsial tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan. Corporate Social Responsibility tidak dapat memoderisasi profitabilitas terhadap nilai perusahaan. Corporate Social Responsibility tidak dapat memoderisasi Good Corporate Governance terhadap nilai perusahaan. Kata Kunci : Profitabilitas, Good Corporate Governance, Nilai Perusahaan dan Corporate Social Responsibility ABSTRACT The study is based on the impact of Profitability and Good Corporate Governance on Company Value with Corporate Social Responsibility as a moderating variable in food and beverage sub-sector manufacturing companies listed on the Indonesia Stock Exchange in 2015-2019. The study is a quantitative study, with a data analysis panel and liniear with version 10 of eviews. The population of the study is the food and beverage manufacturing company registered in the Indonesian Stock Exchange in 2015- 2019. Research samples as many as the company acquired with impressive sampling techniques, resulting in total data observations, this study amounted to 45 observations. The data used in this study as a secondary. Research has pointed out that profitability is partial influence to the value of the company. Good Corporate Governance not partially affected the value of the company. Corporate Social Responsibility cannot moderated profitability against company value. Corporate Social Responsibility cannot moderate Good Corporate Governance towards company value. Keywords : Profitability, Good Corporate Governance, Company Value and Corporate Social Responsibility

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsNIDNEmail
Thesis advisorLOVITA, ERNA0324107301erna_lovita@stei.ac.id
Subjects: Akuntansi > Akuntansi Keuangan
Divisions: S1 Akuntansi
Depositing User: Ahmad Urod Irfan Adima
Date Deposited: 09 Jun 2021 08:10
Last Modified: 09 Jun 2021 08:10
URI: http://repository.stei.ac.id/id/eprint/4344

Actions (login required)

View Item View Item