PENGARUH PERSEPSI HARGA, KUALITAS PELAYANAN DAN CITRA MEREK TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN (Studi Kasus pada Pelanggan Bebek Kaleyo Cempaka Putih)

Achmad Ridho, Mitra (2021) PENGARUH PERSEPSI HARGA, KUALITAS PELAYANAN DAN CITRA MEREK TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN (Studi Kasus pada Pelanggan Bebek Kaleyo Cempaka Putih). Skripsi thesis, Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia Jakarta.

[img] Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf - Other
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (1MB)
[img] Text (BAB 1)
BAB 1.pdf - Other
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (632kB)
[img] Text (BAB 2)
BAB 2.pdf - Other
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (940kB)
[img] Text (BAB 3)
BAB 3.pdf - Other
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (782kB)
[img] Text (BAB 4)
BAB 4.pdf - Other
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text (BAB 5)
BAB 5.pdf - Other
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (620kB) | Request a copy
[img] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf - Other
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (972kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh persepsi Harga,kualitas pelayanan dan citra merk terhadap kepuasaan pelanggan. Metoda penelitian yang digunakan adalah metoda survei, dengan menggunakan kuesioner sebagai alat pengumpulan datanya. Populasi dalam penelitian ini adalah Konsumen restoran Bebek Kaleyo. Sampel yang digunakan untuk penelitian ini sebanyak 126 orang responden konsumen restoran bebek kaleyo Cempaka Putih. Berdasarkan hasil dan pembahasan menunjukkan terdapat pengaruh positif signifikan persepsi harga terhadap kepuasan pelanggan. Terdapat pengaruh positif signifikan kualitas pelayanan terhadap kepusaan pelanggan dan juga terdapat pengaruh positif citra merk terhadap kepusaan pelanggan. Kontribusi pengaruh persepsi harga terhadap kepusaan pelanggan sebesar 38,%; pengaruh kualitas pelayanan terhadap kepuasan pelanggan sebesar 35,4% dan kontribusi Citra Merk terhadap kepuasaan pelanggan sebesar 66,3%. Secara simultan persepsi harga, kualitas pelayanan dan citra merk berpengaruh positif terhadap kepuasan pelanggan di restoran Bebek kaleyo cempaka putih Jakarta. Kontribusi persepsi Harga, Kualitas Pelayanan dan citra merk terhadap kepuasan pelanggan sebesar 71,6%.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsNIDNEmail
Thesis advisorSuhardi, Yusuf0301056003yusuf_suhardi@stei.ac.id
Uncontrolled Keywords: Persepsi Harga kualitas pelayanan, citra merk, kepuasaan pelanggan
Subjects: Manajemen > Manajemen Pemasaran
Divisions: S1 Manajemen
Depositing User: ACHMAD RIDHO MITRA
Date Deposited: 20 Sep 2021 22:00
Last Modified: 20 Sep 2021 22:00
URI: http://repository.stei.ac.id/id/eprint/5166

Actions (login required)

View Item View Item