Pengaruh Word Of Mouth,Harga dan Kualitas Produk terhadap Keputusan Pembelian Smartphone Xiaomi (Studi Kasus Pada Warga Bekasi Barat)

Sitompul, Siti Choirunnisa and Hariyanto, Jusuf Pengaruh Word Of Mouth,Harga dan Kualitas Produk terhadap Keputusan Pembelian Smartphone Xiaomi (Studi Kasus Pada Warga Bekasi Barat). Pengaruh Word Of Mouth, Harga dan Kualitas Produk terhadap Keputusan Pembelian Smartphone Xiaomi (Studi Kasus Pada Warga Bekasi Barat). (Unpublished)

[img] Text (ARTIKEL BAHASA INDONESIA)
21150000257_Artikel Bahasa Indonesia.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (1MB)
[img] Text (ARTIKEL BAHASA INGGRIS)
21150000257_Artikel Bahasa Inggris.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (1MB)

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Word Of Mouth, Kualitas Produk, dan Harga terhadap Keputusan Pembelian Smartphone Xiaomi di Bekasi Barat. Penelitian ini dilakukan menggunakan teknik pengambilan sampel Non Probability sampling jenis purposive yaitu teknik penentuan sampel dengan pertimbangan tertentu. Pertimbangan yang di pilih adalah pengguna smartphone xiaomi yang telah melakukan keputusan pembelian sebanyak 100 responden. Penelitian ini menggunakan analisis jalur. Data yang digunakan dalam penelitian ini berupa data primer. Teknik pengumpulan data menggunakan Kuesioner. Hasil penelitian membuktikan bahwa (1) word of mouth berpengaruh terhadap keputusan pembelian smartphone xiaomi; (2) kualitas produk berpengaruh terhadap keputusan pembelian smartphone xiaomi; dan (3) harga berpengaruh terhadap keputusan pembelian smartphone xiaomi. Kata Kunci: Word Of Mouth, Kualitas Produk, Harga, dan Keputusan Pembelian

Item Type: Article
Subjects: Manajemen > Manajemen Keuangan
Divisions: S1 Manajemen
Depositing User: Users 916 not found.
Date Deposited: 15 Dec 2020 06:56
Last Modified: 15 Dec 2020 06:56
URI: http://repository.stei.ac.id/id/eprint/2341

Actions (login required)

View Item View Item