ANALISIS PAJAK PENGHASILAN KAPAL DAN TONGKANG TERHADAP LAPORAN KEUANGAN PT. DELTA CAKRA SAMUDRA

OKTAVIANI, KIKI (2021) ANALISIS PAJAK PENGHASILAN KAPAL DAN TONGKANG TERHADAP LAPORAN KEUANGAN PT. DELTA CAKRA SAMUDRA. Skripsi thesis, Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia.

[img] Text (COVER)
DAFTAR PENGESAHAN - DONE.pdf - Other
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (1MB)
[img] Text (BAB 1)
BAB 1B PENDAHULUAN-ok REV.pdf - Other
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (325kB)
[img] Text (BAB II)
BAB IIC KAJIAN PUSTAKA-ok REV.pdf - Other
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (770kB)
[img] Text (BAB III)
BAB IIIB METODA PENELITIAN-ok REV.pdf - Other
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (321kB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IVB HASIL DAN PEMBAHASAN-ok REV1.pdf - Other
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (364kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
BAB VA KESIMPULAN DAN SARAN-ok.pdf - Other
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (303kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN B-ok REV.pdf - Other
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (746kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR REFERENSI - KIKI DONE.pdf - Other
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (182kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dampak penghasilan kapal dan tongkang PT. Delta Cakra Samudra jika tidak dilakukan pemotongan PPh oleh pemberi penghasilan dan penerapan perpajakan sesuai dengan UU Perpajakan. Dalam penelitian ini, penulis menggunakan data yang bersifat kuantitatif yaitu laporan keuangan tahunan perusahaan yang diperoleh dari PT. Delta Cakra Samudra Populasi pada penelitian ini adalah laporan keuangan dan sampel yang digunakan pada penelitian ini adalah laporan keuangan PT. Delta Cakra Samudra periode 2018-2019. Penelitian ini menggunakan analisis deskriptif yang dimana analisis dilakukan untuk menilai karakteristik dari sebuah data dan mengambil sebuah kesimpulan atas permasalahan yang ada. Tujuan digunakannya metoda analisis deskriptif yakni untuk menggambarkan apa yang ditemukan pada penelitian ini dibandingkan dengan kenyataan dilapangan. Hasil penelitian ini membuktikan bahwa mekanisme pengkreditan Pajak Pertambahan Nilai (PPN) sesuai dengan UU PPN No. 42 Tahun 2009 Pasal 9 Ayat (2) dan Pajak Penghasilan (PPh) Pasal 23 sesuai dengan UU PPh No. 36 Tahun 2008, pembayaran PPh Pasal 15 sesuai Peraturan Menteri Keuangan (PMK) No. 242/PMK.03/2014 Pasal 2 Ayat (5), pembayaran PPh Pasal 23 sesuai dengan Peraturan Menteri Keuangan (PMK) No. 242/PMK.03/2014 Pasal 2 Ayat (7), dalam pemotongan PPh Pasal 4 Ayat (2) tarif yang dikenakan sudah sesuai dengan UU perpajakan dan pembayaran sesuai dengan Peraturan Menteri Keuangan (PMK) No. 242/PMK.03/2014 Pasal 2 dan PPN sesuai dengan Peraturan Menteri Keuangan (PMK) No. 242/PMK.03/2014 Tata Cara Pembayaran Dan Penyetoran Pajak Pasal 2 Ayat (14), pelaporan pajak PT. Delta Cakra Samudra sesuai dengan UU No. 16 Tahun 2009 Pasal 3 Ayat (3). Dampak pajak pada laporan keuangan PT. Delta Cakra Samudra jika penghasilannya tidak di potong oleh pemberi kerja ialah PPh Pasal 23 Laporan Posisi Keuangan PT. Delta Cakra Samudra semakin besar PPh yang akan di bayarkan maka hutang lancar yang muncul akan semakin besar pula. Dan dampak yang akan terjadi pada Laporan Laba Rugi adalah biaya pajak yang besar dikarenakan adanya pembayaran pajak. Sedangkan untuk PPh Pasal 15 memiliki dampak terhadap Laporan Posisi Keuangan Kas & Bank akan berkurang karena PT. Delta Cakra Samudra secara rutin setiap bulannya melaporkan PPh nya terhadap Kas Negara sehingga pada Laporan Posisi Keuangan tidak terdapat PPh Pasal 15 yang terutang.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsNIDNEmail
Thesis advisorTARSONO, ONONIDN0304126201Ono_tarsono@stei.ac.id
Uncontrolled Keywords: Laporan Keuangan, Perusahaan Pelayaran, PPh Pasal 15, PPh Pasal 23, PPh Pasal 4 Ayat (2), PPN, Perpajakan.
Subjects: Akuntansi > Akuntansi Keuangan
Akuntansi > Perpajakan
Divisions: S1 Akuntansi
Depositing User: Kiki Oktaviani
Date Deposited: 31 May 2021 02:44
Last Modified: 31 May 2021 02:44
URI: http://repository.stei.ac.id/id/eprint/4337

Actions (login required)

View Item View Item