PENGARUH PEMBIAYAAN MURABAHAH, MUDHARABAH DAN MUSYARAKAH TERHADAP PROFITABILITAS PADA BANK UMUM SYARIAH PERIODE 2016 - 2018

Khairul Ikhwan, Panca (2019) PENGARUH PEMBIAYAAN MURABAHAH, MUDHARABAH DAN MUSYARAKAH TERHADAP PROFITABILITAS PADA BANK UMUM SYARIAH PERIODE 2016 - 2018. Skripsi thesis, Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia (STEI) Jakarta.

[img] Text (COVER + ABSTRAK)
COVER.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (1MB)
[img] Text (BAB 1)
I.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (111kB)
[img] Text (BAB 2)
II.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (517kB)
[img] Text (BAB 3)
III.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (374kB)
[img] Text (BAB 4)
IV.pdf
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (388kB)
[img] Text (BAB 5)
V.pdf
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (94kB)

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pembiayaan Murabahah, Mudharabah dan Musyarakah Terhadap Tingkat Profitabilitas dengan menggunakan Return On Assets (ROA) pada Bank Umum Syariah Penelitian ini menggunakan pendekatan asosiatif yaitu penelitian yang bertujuan untuk mengetahui hubungan antara dua variabel atau lebih. Dengan penelitian ini maka akan dapat dibangun suatu teori yang dapat berfungsi meramalkan dan mengontrol suatu gejala. Data yang terdapat pada penelitian ini berbentuk angka sehingga termasuk penelitian kuantitatif. Penelitian ini menggunakan data sekunder berupa laporan keuangan triwulan pada Bank Umum Syariah periode 2016 - 2018 yang diukur dengan menggunakan regresi linier berganda data panel Eviews 10. Populasi penelitian dalam penelitian ini adalah laporan keuangan Bank Umum Syariah yang terdaftar di OJK periode 2016-2018. Dan sampel penelitian ini ditentukan dengan purpose sampling yang diperoleh sebanyak 5 Bank Syariah, sehingga total sampel sebanyak 60 sampel. Jenis data yang digunakan data sekunder yang diperoleh dari web resmi masing-masing bank dan www.ojk.go.id. Hasil penelitian membuktikan bahwa, Pembiayaan murabahah berpengaruh positif dan signifikan terhadap profitabilitas (ROA), Pembiayaan mudharabah tidak berpengaruh terhadap profitabilitas (ROA), Pembiayaan musyarakah berpengaruh positif dan signifikan terhadap profitabilitas (ROA), secara simultan pembiayan murabahah, mudharabah dan musyarakah berpengaruh signifikan terhadap profitabilitas (ROA). Kata Kunci: Pembiayaan Murabahah, Mudharabah dan Pembiayaan Musyarakah, Profitabilitas (Return On Assets (ROA).

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsNIDNEmail
Thesis advisorMaksudi, YusufUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Subjects: Akuntansi > Akuntansi Syariah
Divisions: S1 Akuntansi
Depositing User: Ridho Adi Nugroho
Date Deposited: 13 Oct 2021 02:59
Last Modified: 13 Oct 2021 02:59
URI: http://repository.stei.ac.id/id/eprint/5507

Actions (login required)

View Item View Item