Melda, Melda (2019) PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, SOLVABILITAS, PROFITABILITAS, DAN OPINI AUDITOR TERHADAP AUDIT DELAY PADA PERUSAHAAN SEKTOR PERTAMBANGAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2015-2018. Skripsi thesis, Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia (STEI) Jakarta.
Text (COVER + ABSTRAK)
COVER.pdf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial. Download (2MB) |
|
Text (BAB 1)
I.pdf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial. Download (101kB) |
|
Text (BAB 2)
II.pdf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial. Download (209kB) |
|
Text (BAB 3)
III.pdf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial. Download (195kB) |
|
Text (BAB 4)
IV.pdf Restricted to Repository staff only Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial. Download (202kB) |
|
Text (BAB 5)
V.pdf Restricted to Repository staff only Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial. Download (9kB) |
Abstract
ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh ukuran perusahaan, solvabilitas, profitabilitas dan opini auditor terhadap audit delay pada perusahaan konstruksi dan bangunan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2015 – 2018. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif dengan pendekatan hubungan sebab akibat (causality research). Populasi dalam penelitian ini adalah semua perusahaan sektor pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode tahun 2015-2018 yang berjumlah 41 perusahaan. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah dengan metoda purposive judgement sampling dan diperoleh 25 sampel perusahaan. Sumber data sekunder untuk mendukung penelitian ini diperoleh dari website Bursa Efek Indonesia (www.idx.co.id) tentang laporan keuangan perusahaan sektor pertambangan periode tahun 2015-2018. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) Terdapat pengaruh positif dan signifikan ukuran perusahaan terhadap audit delay pada perusahaan sektor pertambangan di Bursa Efek Indonesia. (2) Tidak terdapat pengaruh solvabilitas terhadap audit delay pada perusahaan sektor pertambangan di Bursa Efek Indonesia. (3) Terdapat pengaruh negatif yang signifikan profitabiiltas terhadap audit delay pada perusahaan sektor pertambangan di Bursa Efek Indonesia. (4) Tidak terdapat pengaruh yang signifikan opini auditor terhadap audit delay pada perusahaan sektor Pertambangan di Bursa Efek Indonesia. (5) Terdapat pengaruh ukuran perusahaan, solvabilitas, profitabilitas dan opini auditor secara simultan terhadap audit delay pada perusahaan sektor pertambangan di Bursa Efek Indonesia. Kata Kunci: Ukuran perusahaan, Solvabilitas, Profitabilitas, Opini auditor, Audit delay ABSTRACT This study is to determine and analyze the influence of company size, solvency, profitability and auditor's opinion on audit delay in construction and building companies listed on the Indonesia Stock Exchange in 2015 - 2018. This research uses a quantitative research method with a causality approach. The population in this study is all mining sector companies listed on the Indonesia Stock Exchange in the year 2015-2018 which is amounting to 41 companies. The sampling technique in this study is the purposive judgment sampling method where 25 company samples are obtained. Secondary data sources to support this research is obtained from the Indonesia Stock Exchange website (www.idx.co.id) which is about the financial statements of mining sector companies in the year 2015-2018. The results showed that (1) There is a positive and significant effect of company size on audit delay in the Mining sector company on the IDX. (2) There is no effect of solvency on audit delay in mining sector companies on the IDX. (3) There is a significant negative effect of profitability on audit delay on mining sector companies on the IDX. (4) There is no significant influence of auditor's opinion on audit delay in mining sector companies on the IDX. (5) There is a simultaneous influence of company size, solvency, profitability and auditor's opinion on audit delay in mining sector companies on the IDX. Keywords : Company size, Solvency, Profitability, Auditor’s opinion, Audit delay
Item Type: | Thesis (Skripsi) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||||
Subjects: | Akuntansi > Auditing | ||||||||
Divisions: | S1 Akuntansi | ||||||||
Depositing User: | Ridho Adi Nugroho | ||||||||
Date Deposited: | 26 Oct 2021 06:20 | ||||||||
Last Modified: | 26 Oct 2021 06:20 | ||||||||
URI: | http://repository.stei.ac.id/id/eprint/5688 |
Actions (login required)
View Item |