WIJAYANTI, RINI (2018) PENGARUH PROFITABILITAS, LEVERAGE DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP TAX AVOIDANCE PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SEKTOR INDUSTRI BARANG KONSUMSI YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2013-2016. Skripsi thesis, Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia Jakarta.
Text (COVER + ABSTRAK)
COVER + ABSTRAK.pdf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial. Download (1MB) |
|
Text (BAB I)
BAB I.pdf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial. Download (261kB) |
|
Text (BAB II)
BAB II.pdf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial. Download (279kB) |
|
Text (BAB III)
BAB III.pdf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial. Download (304kB) |
|
Text (BAB IV)
BAB IV.pdf Restricted to Repository staff only Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial. Download (349kB) |
|
Text (BAB V)
BAB V.pdf Restricted to Repository staff only Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial. Download (101kB) |
|
Text (DAFTAR REFERENSI)
DAFTAR REFERENSI.pdf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial. Download (252kB) |
|
Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf Restricted to Repository staff only Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial. Download (120kB) |
Abstract
ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh profitabilitas, leverage dan ukuran perusahaan terhadap tax avoidance pada perusahaan manufaktur sektor industri barang konsumsi yang terdaftar di BEI periode 2013-2016. Penelitian ini menggunakan pendekatan asosiatif yaitu penelitian yang bertujuan untuk mengetahui hubungan antara dua variabel atau lebih. Dengan penelitian ini maka akan dapat dibangun suatu teori yang dapat berfungsi meramalkan dan mengontrol suatu gejala. Data yang terdapat pada penelitian ini berbentuk angka sehingga termasuk penelitian kuantitatif. Penelitian ini menggunakan data sekunder berupa laporan keuangan tahunan pada perusahaan manufaktur sektor industri barang konsumsi yang terdaftar di BEI periode 2013- 2016 yang diukur dengan menggunakan regresi linier berganda data panel Eviews 9. Populasi penelitian dalam penelitian ini adalah laporan keuangan perusahaan manufaktur sektor industri barang konsumsi yang terdaftar di BEI periode 2013- 2016. Dan sampel penelitian ini ditentukan dengan purposive sampling yang diperoleh sebanyak 13 Perusahaan, sehingga total sampel sebanyak 52 sampel. Jenis data yang digunakan data sekunder yang diperoleh dari web resmi www.idx.co.id. Hasil penelitian ini membuktikan bahwa, (1) variabel Profitabilitas berpengaruh negatif dan signifikan terhadap Tax Avoidance, (2) variabel Leverage tidak berpengaruh dan tidak signifikan terhadap Tax avoidance, (3) variabel Ukuran Perusahaan berpengaruh negatif dan signifikan terhadap Tax Avoidance. Kata Kunci : Profitabilitas, Leverage, Ukuran Perusahaan, Tax Avoidance// ABSTRACT This study aims to determine the effect of Profitability, Leverage and Company Size on Tax Avoidance in manufacturing companies in the consumer goods industry sector listed on the Stock Exchange in 2013-2016. This study uses an associative approach that is research that aims to determine the relationship between two or more variables. With this research will be built a theory that can function forecast and control a symptom. The data contained in this study is in the form of numbers so that it includes quantitative research. This study uses secondary data in the form of annual financial reports in manufacturing companies in the consumer goods industry sector listed on the Stock Exchange in 2013-2016 which are measured using multiple linear regression panel data Eviews 9. The research population in this study is the financial statements of manufacturing companies in the consumer goods industry sector listed on the Stock Exchange in 2013-2016. And the sample of this study is determined with purpose sampling obtained by 13 companies, so that the total sample of 52 samples. Types of data used secondary data obtained from the official web www.idx.co.id The results of this study prove that, (1) Profitability variables have a negative effect and significant on Tax Avoidance, (2) Leverage variables have no effect and insignificant on Tax Avoidance, (3) Company Size variables have a negative effect and significant on Tax Avoidance. Keywords: Profitability, Leverage, Company Size, Tax Avoidance
Item Type: | Thesis (Skripsi) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||||
Subjects: | Akuntansi > Perpajakan | ||||||||
Divisions: | S1 Akuntansi | ||||||||
Depositing User: | Mr Miptahudin Almurtado | ||||||||
Date Deposited: | 06 Dec 2022 02:55 | ||||||||
Last Modified: | 06 Dec 2022 02:55 | ||||||||
URI: | http://repository.stei.ac.id/id/eprint/9002 |
Actions (login required)
View Item |