PENGARUH MOTIVASI MEMBAYAR PAJAK DAN TINGKAT PENDIDIKAN TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI DI KPP JAKARTA SETIABUDI EMPAT

Sudiman Silalahi, Jhon (2019) PENGARUH MOTIVASI MEMBAYAR PAJAK DAN TINGKAT PENDIDIKAN TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI DI KPP JAKARTA SETIABUDI EMPAT. Skripsi thesis, Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia (STEI) Jakarta.

[img] Text (COVER + ABSTRAK)
COVER.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (1MB)
[img] Text (BAB 1)
I.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (213kB)
[img] Text (BAB 2)
II.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (441kB)
[img] Text (BAB 3)
III.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (437kB)
[img] Text (BAB 4)
IV.pdf
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (526kB)
[img] Text (BAB 5)
V.pdf
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (198kB)

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh motivasi membayar pajak dan tingkat pendidikan terhadap kepatuhan wajib pajak orang pribadi di KPP Pratama Jakarta Setiabudi Empat.Penelitian ini merupakan jenis penelitian deskriptif dengan menggunakan pendekatan kuantitatif.Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah Analisis regresi linier berganda, Uji validitas, Uji reliabilitas, Uji asumsi klasik, Uji t parsial dan Uji F simultan serta mengelola data dengan menggunakan SPSS 24. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh Wajib pajak orang pribadi yang terdaftar di KPP Pratama Jakarta Setiabudi Empat.Jumlah sampel dalam penelitian ini adalah sebanyak 100 responden.Pengambilan sampel dilakukan dengan menggunakan metode random sampling. Hasil penelitian ini membuktikan secara parsial bahwa: (1) Motivasi Membayar Pajak berpengaruh terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi (2) Tingkat Pendidikan tidak berpengaruh terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi. Sedangkan secara simultan hasil penelitian ini membuktikan bahwa Motivasi Membayar Pajak dan Tingkat Pendidikan secara bersama-sama berpengaruh signifikan terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi. Kata kunci: Motivasi Membayar Pajak, Tingkat Pendidikan dan Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi. ABSTRACT This study aims to examine the effect of motivation to pay taxes and education level on the compliance of individual taxpayers in Jakarta Setiabudi Empat KPP. This research is a type of descriptive research using a quantitative approach. Data analysis methods used in this study are multiple linear regression analysis, validity test, reliability test, classic assumption test, partial t test and simultaneous F test and manage data using SPSS 24. The population in this study were all individual taxpayers registered in the Jakarta Setiabudi Empat Primary Tax Office. The number of samples in this study were 100 respondents. Sampling was done using a random sampling method. The results of this study prove partially that: (1) Motivation to Pay Taxes affects the Compliance of Individual Taxpayers. (2) The level of Education does not affect the Compliance of Individual Taxpayers. While simultaneously the results of this study prove that the motivation to pay taxes and the level of education together have a significant effect on the compliance of individual taxpayers. Kata kunci: Motivation to Pay Taxes, Education Level and Compliance of Individual Taxpayers.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsNIDNEmail
Thesis advisorHusen, SharifuddinUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Subjects: Akuntansi > Perpajakan
Divisions: S1 Akuntansi
Depositing User: Ridho Adi Nugroho
Date Deposited: 13 Oct 2021 04:15
Last Modified: 13 Oct 2021 04:15
URI: http://repository.stei.ac.id/id/eprint/5519

Actions (login required)

View Item View Item