PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA DAN LOKASI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN (Studi Kasus pada Rumah Makan Bakmi Ucil Chinese Food)

Prayogi, Gesang (2019) PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA DAN LOKASI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN (Studi Kasus pada Rumah Makan Bakmi Ucil Chinese Food). Skripsi thesis, Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia (STEI) Jakarta.

[img] Text (COVER + ABSTRAK)
COVER.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (2MB)
[img] Text (BAB 1)
BAB I SKRIPSI.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (192kB)
[img] Text (BAB 2)
BAB II SKRIPSI.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (464kB)
[img] Text (BAB 3)
BAB III SKRIPSI.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (474kB)
[img] Text (BAB 4)
BAB IV SKRIPSI.pdf
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (849kB)
[img] Text (BAB 5)
BAB V SKRIPSI.pdf
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (188kB)

Abstract

ABSTRAK Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kualitas produk, harga, dan lokasi terhadap keputusan pembelian rumah makan Bakmi Ucil Chinese Food di kota Bekasi, Jawa Barat. Jenis yang digunakan adalah penelitian kauntitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah konsumen yang membeli makanan yang ditawarkan pihak rumah makan Bakmi Ucil. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 100 responden. Teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini yaitu dengan teknik accidental sampling. Penelitian ini menggunakan metode analisis linier berganda. Sumber data penelitian ini menggunakan data primer yang diambil menggunakan wawancara dengan bantuan kuesioner. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah partial least square. Dari hasil penelitian bahwa kualitas produk (X1) berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian makanan, Harga (X2) berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian makanan, sedangkan Lokasi (X3) berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian makanan. Berdasarkan hasil perhitungan R square, nilai sebesar 0.727. Hal ini menunjukan bahwa keputusan pembelian (Y) dipengaruhi oleh kualitas produk, harga, dan lokasi. Kesimpulan menunjukkan bahwa (1) Kualitas produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian makanan pada rumah makan Bakmi Ucil, (2) Harga berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian makanan pada rumah makan Bakmi Ucil, (3) Lokasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian makanan pada rumah makan Bakmi Ucil di kota Bekasi, Jawa Barat. Kata kunci : kualitas produk, harga, lokasi dan keputusan pembelian ABSTRACT The purpose of this study was to determine the effect of product quality, price, and location on the decision to purchase Bakmi Ucil Chinese Food restaurants in the city of Bekasi, West Java. The type used is quantitative research. The population in this study were consumers who bought food offered by the restaurant, Bakmi Ucil. The sample in this study were 100 respondents. The sampling technique used in this study is the accidental sampling technique. This study uses multiple linear analysis methods. The data source of this study uses primary data taken using interviews with the help of a questionnaire. The method used in this study is partial least square. From the results of the study that product quality (X1) has a significant effect on food purchasing decisions, Price (X2) has a significant effect on food purchasing decisions, while Location (X3) has a significant effect on food purchasing decisions. Based on the calculation results R square value of 0.727. This shows that the purchasing decision (Y) is influenced by product quality, price, and location. Conclusion results show that (1) Product quality has a significant and significant effect on purchasing decisions at Bakmi Ucil restaurants, (2) Price has a significant and significant effect on purchasing decisions of Bakmi Ucil restaurants, (3) Location influences and significantly influences purchase decisions of Bakmi Ucil restaurants in the city of Bekasi, West Java. Keyword : product quality, price, location and purchasing decision

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsNIDNEmail
Thesis advisorSurya Sampurna, DianUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Subjects: Manajemen > Manajemen Pemasaran
Divisions: S1 Manajemen
Depositing User: Ridho Adi Nugroho
Date Deposited: 02 Dec 2021 02:46
Last Modified: 02 Dec 2021 02:46
URI: http://repository.stei.ac.id/id/eprint/6048

Actions (login required)

View Item View Item