PENGARUH PELAYANAN, MANFAAT ASURANSI, DAN RELIGIUS STIMULI TERHADAP MINAT NASABAH ASURANSI SYARIAH (Studi Empiris PT. Asuransi Takaful Keluarga di Bintaro)

Ramadhanty, Destri (2022) PENGARUH PELAYANAN, MANFAAT ASURANSI, DAN RELIGIUS STIMULI TERHADAP MINAT NASABAH ASURANSI SYARIAH (Studi Empiris PT. Asuransi Takaful Keluarga di Bintaro). Skripsi thesis, Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia Jakarta.

[img] Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (324kB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf - Other
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (196kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf - Other
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (569kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf - Other
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (649kB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf - Other
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (942kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf - Other
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (183kB) | Request a copy
[img] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR REFERENSI.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (410kB)
[img] Text (Lampiran)
DAFTAR LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji adakah pengaruh pelayanan, manfaat asuransi dan religius stimuli terhadap minat nasabah asuransi syariah. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian asosiatif kausal pendekatan kuantitatif, yang diukur dengan menggunakan program SPSS Versi 25. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan simple random sampling dengan populasi sebanyak 528 nasabah dan diambil sampel dengan menggunakan rumus issac sebanyak 228 nasabah. Sumber data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer yang diperoleh dari hasil wawancara dan penyebaran kuisioner. Kemudian metode analisis yang digunakan adalah uji instrumen menggunakan uji validitas, uji reliabilitas, uji asumsi klasik, analisis regresi linear berganda, uji t dan koefisien determinasi. Hasil penelitian membuktikan bahwa (1) pelayanan berpengaruh terhadap minat nasabah asuransi syariah. Artinya asuransi Takaful Keluarga di Bintaro memberikan pelayanan yang baik. (2) Manfaat asuransi berpengaruh terhadap minat nasabah asuransi syariah. Artinya tabarru semakin tinggi, manfaat yang diperoleh semakin tinggi pula. (3) Religius stimuli berpengaruh terhadap minat nasabah asuransi syariah. Artinya semakin kuat agama seseorang maka masyarakat akan semakin yakin (percaya) dengan transaksi yang berkaitan dengan prinsip syariah.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsNIDNEmail
Thesis advisorDahlifah, DahlifahNIDN0331127504dahlifah@stei.ac.id
Uncontrolled Keywords: Pelayanan, Manfaat Asuransi, Religius Stimuli, Minat Nasabah dan Asuransi Syariah
Subjects: Akuntansi > Akuntansi Syariah
Divisions: S1 Akuntansi
Depositing User: Ms Destri Ramadhanty
Date Deposited: 27 Sep 2022 07:43
Last Modified: 27 Sep 2022 07:43
URI: http://repository.stei.ac.id/id/eprint/8500

Actions (login required)

View Item View Item